Celebrity On The Road TVONE- Program Acara untuk Mempelajari Rambu-rambu Lalu Lintas


Celebrity On The Road

Ini adalah sebuah program reality show yang baru-baru ini saya lihat. Pertama melihatnya, agak bingung. Kok kayak acara tv sebelah, mengikuti seorang celebrity mulai dari pergerakannya, semua di rekam. APakah ini acara yang suka ngerjain para artis? Tapi karena penasaran, saya pun mengikuti acaranya. Akhirnya akan seperti apa? 

Celebrity On The Road - Program Acara untuk Mempelajari Rambu-rambu Lalu Lintas
Sumber : TVONE
Saya lupa nama pembawa acaranya dan artis yang sedang mereka ikuti jejaknya. Kebetulan waktu itu si Artis menggunakan kenderaan Sepeda Motor bersama temannya dibonceng. Tapi tidak ada yang aneh pikirku. Karena biasanyakan kalau program tv sebelah ada agennya yang menyamar sengaja membuat si Korban kesal dan marah. Nah, ini kok dari mulai acara tak ada agen yang mengerjai si korban. Yang ada direkam hanya si pengemudi, baik dari belakang, depan dan direkam sedetailnya. Maka waktu iklan, saya pun tidak pindah channel. Takut kehilangan jalan ceritanya. Sebab belum pernah menyaksikan tayangan yang mengheran menurutku. 

Nah, saat si Korban (artis) tiba pada suatu tempat. Dia dihampiri si pembawa acara datang dengan sebuah Laptop, mengajak biacara-bicara dan sambil menunggu pesanan. Si Hostnya bertanya-tanya bagaimana perjalanannya dan naik apa ke tempat terebut. Hingga akhirnya si Hostnya membuka laptop yang dibawanya dan menjelaskan bahwa si Artis yang menjadi "korban" telah melakukan kesalahan. "Kesalahan apa" Pikirku

Tahukah anda! bahwa kesalahan yang dimaksud adalah si artis melakukan beberapa kesalahan dalam mengendarai sepeda motor yang mengakibatkan pengendara sekitarnya berakibat kecelakaan. Dan itu merupakan pelanggaran lalu lintas. Maaf saya kurang mengerti menjelaskan letak pelanggaran si artis tersebut. Tapi kesalahannya memang sesuai rambu-rambu lalu lintas. Contohnya melewati kenderaan lain secara meliuk-liuk yang bisa membuat disekitar terganggu. Masih ada beberapa lagi sih, kesalahan yang dibuatnya. Mengetahui hal itu si artis pun hanya bisa tertawa dan menyadari bahwa itu memang salah.

Baca Juga : 
  1. Haji Muhidin VS Prajapati Daksa
  2. Hilangnya Program Joget Fenomenal
  3. IGT (Indonesia's Got Talent) VS IMB (Indonesia Mencari Bakat)
Menurutku program seperti ini sangat bagus. Sebab banyak memberi pelajaran secara langsung pada masyarakat. Pelajaran tentang penggunaan rambu-rambu lalu-lintas. Saya sendiri pun saat menontonnya dapat menyadari bahwa selama ini, banyak kesalahan yang saya lakukan dalam berkendara. Itu juga bisa sebagai praktek langsung yang bisa dilihat oleh masyarakat yang menonton. Sehingga masyarakat makin sadar pentingnya menghargai sesama pengendara. Tapi, bagaimana kalau yang diikuti Seorang Polisi, Hakim, Anggota DPR atau bahkan seorang Menteri (Pejabat Negara). Sebagai seorang pejabat negara, sejauh mana mereka mengetahui tentang rambu lalu lintas! Apakah mereka sadar pentingnya menaati peraturan lalu lintas. Tunjukkan dong !
Jadi masyarakat tahu keseharian si Menteri atau Pejabat Negara lainnya dalam mengendarai kenderaannya bila sedang tak bertugas. Maklumlah jika sedang bertugaskan di kawal oleh polisi yang selalu memberikan jalan. Pasti akan lebih menarik bila Sebuah stasiun Tv bisa mewujudkan hal itu. Kalau artis sudah biasa. Paling hanya menajadi bahan ketawaan. 


Celebrity On The Road

Ini adalah sebuah program reality show yang baru-baru ini saya lihat. Pertama melihatnya, agak bingung. Kok kayak acara tv sebelah, mengikuti seorang celebrity mulai dari pergerakannya, semua di rekam. APakah ini acara yang suka ngerjain para artis? Tapi karena penasaran, saya pun mengikuti acaranya. Akhirnya akan seperti apa? 

Celebrity On The Road - Program Acara untuk Mempelajari Rambu-rambu Lalu Lintas
Sumber : TVONE
Saya lupa nama pembawa acaranya dan artis yang sedang mereka ikuti jejaknya. Kebetulan waktu itu si Artis menggunakan kenderaan Sepeda Motor bersama temannya dibonceng. Tapi tidak ada yang aneh pikirku. Karena biasanyakan kalau program tv sebelah ada agennya yang menyamar sengaja membuat si Korban kesal dan marah. Nah, ini kok dari mulai acara tak ada agen yang mengerjai si korban. Yang ada direkam hanya si pengemudi, baik dari belakang, depan dan direkam sedetailnya. Maka waktu iklan, saya pun tidak pindah channel. Takut kehilangan jalan ceritanya. Sebab belum pernah menyaksikan tayangan yang mengheran menurutku. 

Nah, saat si Korban (artis) tiba pada suatu tempat. Dia dihampiri si pembawa acara datang dengan sebuah Laptop, mengajak biacara-bicara dan sambil menunggu pesanan. Si Hostnya bertanya-tanya bagaimana perjalanannya dan naik apa ke tempat terebut. Hingga akhirnya si Hostnya membuka laptop yang dibawanya dan menjelaskan bahwa si Artis yang menjadi "korban" telah melakukan kesalahan. "Kesalahan apa" Pikirku

Tahukah anda! bahwa kesalahan yang dimaksud adalah si artis melakukan beberapa kesalahan dalam mengendarai sepeda motor yang mengakibatkan pengendara sekitarnya berakibat kecelakaan. Dan itu merupakan pelanggaran lalu lintas. Maaf saya kurang mengerti menjelaskan letak pelanggaran si artis tersebut. Tapi kesalahannya memang sesuai rambu-rambu lalu lintas. Contohnya melewati kenderaan lain secara meliuk-liuk yang bisa membuat disekitar terganggu. Masih ada beberapa lagi sih, kesalahan yang dibuatnya. Mengetahui hal itu si artis pun hanya bisa tertawa dan menyadari bahwa itu memang salah.

Baca Juga : 
  1. Haji Muhidin VS Prajapati Daksa
  2. Hilangnya Program Joget Fenomenal
  3. IGT (Indonesia's Got Talent) VS IMB (Indonesia Mencari Bakat)
Menurutku program seperti ini sangat bagus. Sebab banyak memberi pelajaran secara langsung pada masyarakat. Pelajaran tentang penggunaan rambu-rambu lalu-lintas. Saya sendiri pun saat menontonnya dapat menyadari bahwa selama ini, banyak kesalahan yang saya lakukan dalam berkendara. Itu juga bisa sebagai praktek langsung yang bisa dilihat oleh masyarakat yang menonton. Sehingga masyarakat makin sadar pentingnya menghargai sesama pengendara. Tapi, bagaimana kalau yang diikuti Seorang Polisi, Hakim, Anggota DPR atau bahkan seorang Menteri (Pejabat Negara). Sebagai seorang pejabat negara, sejauh mana mereka mengetahui tentang rambu lalu lintas! Apakah mereka sadar pentingnya menaati peraturan lalu lintas. Tunjukkan dong !
Jadi masyarakat tahu keseharian si Menteri atau Pejabat Negara lainnya dalam mengendarai kenderaannya bila sedang tak bertugas. Maklumlah jika sedang bertugaskan di kawal oleh polisi yang selalu memberikan jalan. Pasti akan lebih menarik bila Sebuah stasiun Tv bisa mewujudkan hal itu. Kalau artis sudah biasa. Paling hanya menajadi bahan ketawaan. 

0 Response to "Celebrity On The Road TVONE- Program Acara untuk Mempelajari Rambu-rambu Lalu Lintas"

Post a Comment

Label

Sinopsis (2847) Entertaiment (2463) India (1043) Trailer (800) Film (776) Drama Korea (589) Movie (487) ANTV (372) Serial Tv (321) Blog (236) Sinetron (185) Film Indonesia (180) Film Korea (148) Drama (145) Anandhi ANTV (128) Blogging (127) Lonceng Cinta ANTV (117) Mohabbatein (117) Program TV (117) Review (110) Film India (109) Film Jepang (101) Selebritis (83) Sosial Media (80) GEET ANTV (71) Bisnis Online (68) Hollywood (68) Berita Popoler (64) MNCTV (61) Thapki ANTV (60) Comedy (55) Drama Asia (53) Action (49) Marketing Online (49) Bisnis (48) Berita Populer (46) Gosip (46) Bollywood (45) TV (43) SCTV (38) Horor (37) Drama Jepang (33) Romance (32) Thriller (29) RCTI (26) Drama China (24) JanjiSuciVidya (24) Teknologi (22) Nasional (20) Film China (19) Dev dan Sona (18) PaakhiANTV (18) Facebook (17) Animation (16) Astha dan Shlok (16) Google Adsense (16) BigMovies (15) Drama Taiwan (15) Inspiratif (15) Tips (15) Berita Selebritis (14) Cahaya Cinta ANTV (14) Media Online (14) Uttaran (14) Berita Hollywood (13) K-POP (13) Internet (12) Korea (12) SWARAGINI ANTV (12) Aku (11) PUNARVIVAHANTV (11) SEO (11) Twitter (11) Gangaa Season 2 (10) Berita Film (9) Fantasi (8) Tips Menulis (8) Info (7) NET (6) Superhero (6) Uang Online (6) Video (6) Asia (5) MADHUBALAANTV (5) Tokoh Internet (5) Affiliate (4) Biography (4) Film Taiwan (4) Jepang (4) Kisah Sukses (4) Naagin SCTV (4) TVONE (4) Telenovela (4) Website (4) BIDAAI ANTV (3) Belahan Jiwa SCTV (3) Endless Love tvOne (3) Film Hongkong (3) Forex (3) LinkedIn (3) Musik (3) NakushaANTV (3) Ranveer Ishani (3) BOBOWOW (2) Doble Kara MNCTV (2) PANDU ANTV (2) Profil (2) Putri Biru ANTV (2) Sejarah (2) Tomorrow With You (2) Torn Apart TvOne (2) TransTV (2) Anak Langit SCTV (1) Award (1) Berkah Cinta SCTV (1) CINTA ELIF TVONE (1) Drama Mandarin (1) Forevermore MNCTV (1) Game (1) GatotKacaANTV (1) IKTPANTV (1) Japan (1) Lonceng Cinta (1) NadinANTV (1) Orphan Flowers TvOne (1) PangkuanHimalayaANTV (1) Roman Picisan RCTI (1) SiBoySCTV (1) Template (1) Winter Sun tvOne (1)