Sinopsis Film Horor Indonesia SAWADIKAP

Sinopsis Film Horor Indonesia SAWADIKAP - Ocep (Zaky Zimah) mendapat tiket liburan ke Thailand untuk 3 orang. Bersama sahabatnya Bryan (Kiki Drajat) dan Ariel (Lionil Hendrik). Saat mereka tiba, rupanya sedang ada perayaan Pee Ta Khoon, sebuah perayaan adat Bangkok dimana arwah orang yang sudah meninggal, turun kembali ke bumi.

Para arwah punya waktu sebelum perayaan selesai, harus kembali ke alam roh. Jika mereka gagal pulang, maka ia akan terperangkap di Bumi. Ariel dan kawan-kawan bermain terlalu riang, sampai tanpa sadar merusak sebuah sesajen. Mereka tidak menganggapnya terlalu serius, padahal mereka sudah diperingatkan.

Phon (Ilona Cecilia), arwah seorang wanita cantik yang tidak bisa kembali ke alam roh karena sesajennya dirusak oleh Ariel.

Saat sampai di Jakarta, Ariel kaget saat mendapati Phon juga ada di Jakarta. Ariel menganggap itu semua suratan takdir, mungkin mereka berjodoh. Namun Ariel harus merahasiakan keberadaan Phon dari kakak perempuan Ariel yang bernama Atun (Melaney Ricardo). Atun sangat melarang jika ada perempuan tinggal di dalam rumahnya.

Bryan adalah orang pertama yang menyadari bahwa Phon adalah arwah. Bryan dan Ocep berusaha memisahkan Phon dari Ariel tetapi usaha mereka selalu digagalkan oleh Phon. Mereka menghubungi Suhu No (Joe P Project) untuk membantu mengusir Phon.

Mampukah Suhu No mengusir Phon dari kehidupan Ariel? Bagaimana kelanjutan hubungan Ariel dan Phon? Apa yang dilakukan oleh Bryan, Ocep dan Atun untuk memisahkan Ariel dan Phon? Sumber by Wowkeren.com

SAWADIKAP
    Sinopsis Film Horor Indonesia SAWADIKAP
  • Genre : Horor, Komedi
  • Tanggal Rilis Perdana : 14 Januari 2016
  • MPAA Rating : Bimbingan Ortu
  • Durasi : 89 min.
  • Studio : Unlimited Production
  • Sutradara : Andreas Sullivan
  • Produser : Oswin Bonifanz
  • Penulis Naskah : Baskoro Adi

Pemain
  • Zaky Zimah, Melaney Ricardo, Kiki Drajat, Lionil Hendrik, Ilona Cecilia, Joe P Project
Sinopsis Film Horor Indonesia SAWADIKAP - Ocep (Zaky Zimah) mendapat tiket liburan ke Thailand untuk 3 orang. Bersama sahabatnya Bryan (Kiki Drajat) dan Ariel (Lionil Hendrik). Saat mereka tiba, rupanya sedang ada perayaan Pee Ta Khoon, sebuah perayaan adat Bangkok dimana arwah orang yang sudah meninggal, turun kembali ke bumi.

Para arwah punya waktu sebelum perayaan selesai, harus kembali ke alam roh. Jika mereka gagal pulang, maka ia akan terperangkap di Bumi. Ariel dan kawan-kawan bermain terlalu riang, sampai tanpa sadar merusak sebuah sesajen. Mereka tidak menganggapnya terlalu serius, padahal mereka sudah diperingatkan.

Phon (Ilona Cecilia), arwah seorang wanita cantik yang tidak bisa kembali ke alam roh karena sesajennya dirusak oleh Ariel.

Saat sampai di Jakarta, Ariel kaget saat mendapati Phon juga ada di Jakarta. Ariel menganggap itu semua suratan takdir, mungkin mereka berjodoh. Namun Ariel harus merahasiakan keberadaan Phon dari kakak perempuan Ariel yang bernama Atun (Melaney Ricardo). Atun sangat melarang jika ada perempuan tinggal di dalam rumahnya.

Bryan adalah orang pertama yang menyadari bahwa Phon adalah arwah. Bryan dan Ocep berusaha memisahkan Phon dari Ariel tetapi usaha mereka selalu digagalkan oleh Phon. Mereka menghubungi Suhu No (Joe P Project) untuk membantu mengusir Phon.

Mampukah Suhu No mengusir Phon dari kehidupan Ariel? Bagaimana kelanjutan hubungan Ariel dan Phon? Apa yang dilakukan oleh Bryan, Ocep dan Atun untuk memisahkan Ariel dan Phon? Sumber by Wowkeren.com

SAWADIKAP
    Sinopsis Film Horor Indonesia SAWADIKAP
  • Genre : Horor, Komedi
  • Tanggal Rilis Perdana : 14 Januari 2016
  • MPAA Rating : Bimbingan Ortu
  • Durasi : 89 min.
  • Studio : Unlimited Production
  • Sutradara : Andreas Sullivan
  • Produser : Oswin Bonifanz
  • Penulis Naskah : Baskoro Adi

Pemain
  • Zaky Zimah, Melaney Ricardo, Kiki Drajat, Lionil Hendrik, Ilona Cecilia, Joe P Project

0 Response to "Sinopsis Film Horor Indonesia SAWADIKAP"

Post a Comment

Label

Sinopsis (2847) Entertaiment (2463) India (1043) Trailer (800) Film (776) Drama Korea (589) Movie (487) ANTV (372) Serial Tv (321) Blog (236) Sinetron (185) Film Indonesia (180) Film Korea (148) Drama (145) Anandhi ANTV (128) Blogging (127) Lonceng Cinta ANTV (117) Mohabbatein (117) Program TV (117) Review (110) Film India (109) Film Jepang (101) Selebritis (83) Sosial Media (80) GEET ANTV (71) Bisnis Online (68) Hollywood (68) Berita Popoler (64) MNCTV (61) Thapki ANTV (60) Comedy (55) Drama Asia (53) Action (49) Marketing Online (49) Bisnis (48) Berita Populer (46) Gosip (46) Bollywood (45) TV (43) SCTV (38) Horor (37) Drama Jepang (33) Romance (32) Thriller (29) RCTI (26) Drama China (24) JanjiSuciVidya (24) Teknologi (22) Nasional (20) Film China (19) Dev dan Sona (18) PaakhiANTV (18) Facebook (17) Animation (16) Astha dan Shlok (16) Google Adsense (16) BigMovies (15) Drama Taiwan (15) Inspiratif (15) Tips (15) Berita Selebritis (14) Cahaya Cinta ANTV (14) Media Online (14) Uttaran (14) Berita Hollywood (13) K-POP (13) Internet (12) Korea (12) SWARAGINI ANTV (12) Aku (11) PUNARVIVAHANTV (11) SEO (11) Twitter (11) Gangaa Season 2 (10) Berita Film (9) Fantasi (8) Tips Menulis (8) Info (7) NET (6) Superhero (6) Uang Online (6) Video (6) Asia (5) MADHUBALAANTV (5) Tokoh Internet (5) Affiliate (4) Biography (4) Film Taiwan (4) Jepang (4) Kisah Sukses (4) Naagin SCTV (4) TVONE (4) Telenovela (4) Website (4) BIDAAI ANTV (3) Belahan Jiwa SCTV (3) Endless Love tvOne (3) Film Hongkong (3) Forex (3) LinkedIn (3) Musik (3) NakushaANTV (3) Ranveer Ishani (3) BOBOWOW (2) Doble Kara MNCTV (2) PANDU ANTV (2) Profil (2) Putri Biru ANTV (2) Sejarah (2) Tomorrow With You (2) Torn Apart TvOne (2) TransTV (2) Anak Langit SCTV (1) Award (1) Berkah Cinta SCTV (1) CINTA ELIF TVONE (1) Drama Mandarin (1) Forevermore MNCTV (1) Game (1) GatotKacaANTV (1) IKTPANTV (1) Japan (1) Lonceng Cinta (1) NadinANTV (1) Orphan Flowers TvOne (1) PangkuanHimalayaANTV (1) Roman Picisan RCTI (1) SiBoySCTV (1) Template (1) Winter Sun tvOne (1)