Film Indonesia STIP & PENSIL

Film Indonesia STIP & PENSIL menceritakan tentang Toni (Ernest Prakasa), Aghi (Ardit Erwandha), Bubu (Tatjana Saphira) dan Saras (Indah Permatasari) adalah anak anak orang kaya yang dimusuhi anak anak di SMU sekolahnya. Karena dibanding yang lain mereka selalu merasa sok jago dan songong.

Suatu hari mereka mendapat tugas essay untuk menulis masalah sosial dari Pak Adam (Pandji Pragiwaksono). Alih-alih menulis essay mereka malah sok bikin tindakan yang lebih kongkrit dengan membangun sekolah untuk anak anak orang miskin di kolong jembatan.

Awalnya mereka menganggap hal itu enteng, tapi ternyata hal itu tidak semudah yang mereka bayangkan. Karena banyak sekali rintangan di sekelilingnya yang menghadang. Mulai dari kepala suku pemulung disana, Pak Toro (Arie Kriting), Si anak kecil yang bengal, Ucok (Iqbal Sinchan) dan Mak Rambe (Gita Bhebhita) emaknya Ucok yang tidak setuju anaknya ikut sekolah gratis yang diadakan Toni cs. Belum lagi ledekan teman-teman di sekolahnya diketuai oleh Edwin (Rangga Azof) yang selalu meremehkan mereka.

Berhasilkah mereka mewujudkan keinginannya untuk mendirikan sekolah buat anak anak miskin itu. Sumber dari Wowkeren.com

STIP & PENSIL
  • Genre : Komedi
  • Tanggal Rilis Perdana : 20 April 2017
  • Studio : MD Pictures
  • Sutradara : Ardy Octaviand
  • Produser : Manoj Punjabi
  • Penulis Naskah : Joko Anwar

Pemain : 
Ernest Prakasa, Tatjana Saphira, Indah Permatasari, Ardit Erwandha, Ge Pamungkas, Pandji Pragiwaksono, Arie Kriting, Iqbal Sinchan, Gita Bhebhita, Rangga Azof

Film Indonesia STIP & PENSIL menceritakan tentang Toni (Ernest Prakasa), Aghi (Ardit Erwandha), Bubu (Tatjana Saphira) dan Saras (Indah Permatasari) adalah anak anak orang kaya yang dimusuhi anak anak di SMU sekolahnya. Karena dibanding yang lain mereka selalu merasa sok jago dan songong.

Suatu hari mereka mendapat tugas essay untuk menulis masalah sosial dari Pak Adam (Pandji Pragiwaksono). Alih-alih menulis essay mereka malah sok bikin tindakan yang lebih kongkrit dengan membangun sekolah untuk anak anak orang miskin di kolong jembatan.

Awalnya mereka menganggap hal itu enteng, tapi ternyata hal itu tidak semudah yang mereka bayangkan. Karena banyak sekali rintangan di sekelilingnya yang menghadang. Mulai dari kepala suku pemulung disana, Pak Toro (Arie Kriting), Si anak kecil yang bengal, Ucok (Iqbal Sinchan) dan Mak Rambe (Gita Bhebhita) emaknya Ucok yang tidak setuju anaknya ikut sekolah gratis yang diadakan Toni cs. Belum lagi ledekan teman-teman di sekolahnya diketuai oleh Edwin (Rangga Azof) yang selalu meremehkan mereka.

Berhasilkah mereka mewujudkan keinginannya untuk mendirikan sekolah buat anak anak miskin itu. Sumber dari Wowkeren.com

STIP & PENSIL
  • Genre : Komedi
  • Tanggal Rilis Perdana : 20 April 2017
  • Studio : MD Pictures
  • Sutradara : Ardy Octaviand
  • Produser : Manoj Punjabi
  • Penulis Naskah : Joko Anwar

Pemain : 
Ernest Prakasa, Tatjana Saphira, Indah Permatasari, Ardit Erwandha, Ge Pamungkas, Pandji Pragiwaksono, Arie Kriting, Iqbal Sinchan, Gita Bhebhita, Rangga Azof

0 Response to "Film Indonesia STIP & PENSIL"

Post a Comment

Label

Sinopsis (2847) Entertaiment (2463) India (1043) Trailer (800) Film (776) Drama Korea (589) Movie (487) ANTV (372) Serial Tv (321) Blog (236) Sinetron (185) Film Indonesia (180) Film Korea (148) Drama (145) Anandhi ANTV (128) Blogging (127) Lonceng Cinta ANTV (117) Mohabbatein (117) Program TV (117) Review (110) Film India (109) Film Jepang (101) Selebritis (83) Sosial Media (80) GEET ANTV (71) Bisnis Online (68) Hollywood (68) Berita Popoler (64) MNCTV (61) Thapki ANTV (60) Comedy (55) Drama Asia (53) Action (49) Marketing Online (49) Bisnis (48) Berita Populer (46) Gosip (46) Bollywood (45) TV (43) SCTV (38) Horor (37) Drama Jepang (33) Romance (32) Thriller (29) RCTI (26) Drama China (24) JanjiSuciVidya (24) Teknologi (22) Nasional (20) Film China (19) Dev dan Sona (18) PaakhiANTV (18) Facebook (17) Animation (16) Astha dan Shlok (16) Google Adsense (16) BigMovies (15) Drama Taiwan (15) Inspiratif (15) Tips (15) Berita Selebritis (14) Cahaya Cinta ANTV (14) Media Online (14) Uttaran (14) Berita Hollywood (13) K-POP (13) Internet (12) Korea (12) SWARAGINI ANTV (12) Aku (11) PUNARVIVAHANTV (11) SEO (11) Twitter (11) Gangaa Season 2 (10) Berita Film (9) Fantasi (8) Tips Menulis (8) Info (7) NET (6) Superhero (6) Uang Online (6) Video (6) Asia (5) MADHUBALAANTV (5) Tokoh Internet (5) Affiliate (4) Biography (4) Film Taiwan (4) Jepang (4) Kisah Sukses (4) Naagin SCTV (4) TVONE (4) Telenovela (4) Website (4) BIDAAI ANTV (3) Belahan Jiwa SCTV (3) Endless Love tvOne (3) Film Hongkong (3) Forex (3) LinkedIn (3) Musik (3) NakushaANTV (3) Ranveer Ishani (3) BOBOWOW (2) Doble Kara MNCTV (2) PANDU ANTV (2) Profil (2) Putri Biru ANTV (2) Sejarah (2) Tomorrow With You (2) Torn Apart TvOne (2) TransTV (2) Anak Langit SCTV (1) Award (1) Berkah Cinta SCTV (1) CINTA ELIF TVONE (1) Drama Mandarin (1) Forevermore MNCTV (1) Game (1) GatotKacaANTV (1) IKTPANTV (1) Japan (1) Lonceng Cinta (1) NadinANTV (1) Orphan Flowers TvOne (1) PangkuanHimalayaANTV (1) Roman Picisan RCTI (1) SiBoySCTV (1) Template (1) Winter Sun tvOne (1)